Dompu, Bawaslu Kabupaten Dompu - Ketua Bawaslu Rahmat Bagja berharap peluncuruan program Learning Management System (LMS) dapat memperatakan pengetahuan antardivisi di Bawaslu daerah.
Dompu, Bawaslu Kabupaten Dompu - Dalam rangka mendorong peningkatan kapasitas dan profesionalisme pengawas pemilu di seluruh Indonesia, Badan Pengawas Pemilihan Umum Republik Indonesia (Bawaslu RI) secara resmi meluncurkan Learning Management System (LMS) Bawaslu, Rabu (28/5/2025
Dompu, Bawaslu Kabupaten Dompu — Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Dompu terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan partisipasi masyarakat dalam pengawasan Pemilu.
Dompu, Bawaslu Kabupaten Dompu – Pelaksana Tugas (Plt.) Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Dompu, Wahyudin, menghadiri acara pelantikan pengurus Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Dompu untuk masa khidmat 2025–2026.
Dompu, Bawaslu Kabupaten Dompu - Plt. Kepala Sekretariat Bawaslu Kabupaten Dompu, Agus Awaluddin, bersama Penanggung Jawab (PIC) CPNS, mengikuti Rapat Technical Meeting Pra Pemanggilan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Bawaslu Tahun Anggaran 2024.